Mohon tunggu...
Petrus Sitepu
Petrus Sitepu Mohon Tunggu... Dosen - Adicted with traveling, film and running

Traveling, Film, Coffee, and Running are my passionates. My current activities are Lecturer, Digital Marketing, and Video/Photography production. "Do your best at any moment that you" have is my motto. I graduated from Pelita Harapan University for my Master (Media Studies) and Jakarta Institute of Arts for my Bachelors (Film Production)

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Produser dan Executive Produser, Siapakah Mereka dalam Proses Produksi Sebuah Film

27 Maret 2019   15:48 Diperbarui: 27 Maret 2019   16:11 6902
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Walaupun seorang executive produser tidak terlibat secara teknik dalam sebuah proses produksi, tetapi seorang executive produser harus mengetahui proses produksi sebuah film dan juga mengetahui kebutuhan pasar dalam film.

Dalam film Last Action Hero, sosok Arnold Schwarzenegger dikreditkan menjadi seorang executive produser dikarenakan sosok aktor hollywood tersebut secara aktif terlibat dalam pemilihan sutradara film Last Action Hero, dimana Arnold Schwarzenegger memanggil Shane Black untuk menyutradari sekaligus menulis naskah film tersebut. Tidak hanya terlibat dalam pemilihan Shane Black dalam proses produksi tetapi aktor Arnold Schwarzenegger terlibat langsung dalam desain poster, atas keterlibatannya itulah sosok aktor Arnold Schwarzenegger di kreditkan menjadi seorang Executive Produser.

Executive Produser seharusnya ikut berperan aktif dalam sebuah proses produksi dimana support yang bisa diberikan dari seorang Executive Produser terkait Bisnis (seperti Publikasi dan Marketing) baik sebagai supervisor.

Baik menjadi seorang produser ataupun seorang executive produser dalam sebuah produksi film adalah posisi yang penting dan memiliki tanggung jawab yang berbeda sehingga film dalam release dalam bioskop baik bioskop komersil seperti 21 Cineplex, CGV, dan lainnya ataupun bioskop alternatif seperti Kineforum, Kinosaurus dan yang lainnya. Tidak cukup kalau hanya tayang di Bioskop, tetapi film dapat diputar lama di bioskop dan khalayak umum bisa menerima pesan yang disampaikan oleh pembuat filmya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun