Mohon tunggu...
Husaini Algayoni
Husaini Algayoni Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Kolumnis

Dalam seruputan secangkir kopi ada imajinasi. Hobi membaca, menulis, travelling, menonton, mendengar musik.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Fatamorgana Seorang Politisi Jahat

19 Maret 2014   05:23 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:46 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Fatamorgana Seorang Politisi Jahat

Selama penjahat korupsi masih berada di parlemen

Selama itu rakyat berada dalam kelaparan

Selama politisi palsu masih berpolitik

Selama itu rakyat berada dalam penjajahan

Selama penguasa zhalim masih bergentayangan

Selama itu rakyat berada dalam kesengsaraan

***

Dunia tampil berseri-seri dihadapan kita

Namun dibalik itu semua oknum yang suka bersandiwara

Memberikan senyum kepalsuan

Dunia tampil bergembira-ria dihadapan pesta demokrasi

Namun dibalik itu semua

Politisi jahat memberikan sebongkah kehidupan yang hina

Dunia tampil bermewah-mewahan dihadapan para calon legeslatif

Namun dibalik itu semua dana besar diganti dengan mencuri uang rakyat

***

Dan dunia betapa menyilaukan mata

Penuh dengan  permainan  iblis yang syarat akan kepentingan

Oknum-oknum yang berintelektual yang rakus terhadap harta

Serta mengindahkan penipuan

Menghancurkan dunia yang penuh dengan ketenangan

Indah tapi kotor

Senyum tapi palsu

Kehidupan fatamorgana seorang politisi jahat

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun