Mohon tunggu...
bahrul ulum
bahrul ulum Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer Brebes Community (KBC) - Jawa Tengah

Apa yang ditulis akan abadi, apa yang akan dihafal akan terlepas, ilmu adalah buruan, pengikatnya adalah tulisan, ikatlah dengan kuat buruan mu itu. (KBC-01)

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Masker Cegah Covid-19 Mulai Dicari Semua Lembaga

2 April 2020   16:27 Diperbarui: 2 April 2020   16:32 154
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Efek Edukasi Gubernur Jateng Ganjar Pranowo beberapa hari ini ternyata di sambut oleh beberapa lembaga termasuk para wakil rakyat yang duduk di parlemen dan DPRD Provinsi dan Kabupaten/Kota, disamping harganya murah tapi bisa meminimalisir untuk pencegahan corona.

Mereka ada yang memasang masker tersebht dengan logo partai atau bisa juga nama anggota DPRD ataupun nama pesanan khusus, dan bagi pengusaha konveksi kaos ini menjadi bisnis rejeki mereka, berkah bagi mereka dengan banyaknya pemesanan masker.

Hj. Nur Nadlifah Misalnya, sebagai Wakil Rakyat yang duduk di DPR RI Komisi IX dan salah satu Anggota DPR RI Dapil IX Jateng (Brebes-Slawi-Tegal) mulai melakukan order masker ini, dan akan dibagikan kepada waega Brebes sesuai dengan Dapilnya. 

" Masker yang dipakai oleh warga di Negara Ceko Eropa, ternyata efektif cegah corona, salah satunya  dengan menggunakan masker, dan ini telah terbukti dapat menurunkan anvka kesakitan akibat virus corona," katanya saat dihubungi via handponenya, Kamis (2 April 2020). 

Sementara itu, Gubernur Jateng Ganjar Pranowi juga mengedukasi lewat video yang viral, dan telah disebarluaskan ke warga Jateng untuk menggunakan Masker saat keluar rumah baik sakit maupun sehat. 

" Tidak ada lagi alasan, masker mahal atau masker tidak ada, semua watga harus sial untuk memakai masker saat keluar rumah," tuturnya didalam video tersebut. 

Salah satu pengusaha Masker juga pengusaha konveksi Subhan Tegal, mengatakan ada kenaikan order untuk masker saat pamdemi corona. 

" Tiap hari produksi 200 masker, karena terbatas tenaga kerja, dan mesin yang dmiliki, pihaknya menyesuaikan pesanan order, ada yang dari partai, wakil rakyat dan organisasi masyarakat yang mau mendonasikan masker kepada warganya untuk cegah corona," pungkasnya. 

Semoga ikhtiar masker ini menjadi bagian dari kepedulian dan kesetiakawanan sosial untuk cegah penyebaran virus corona. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun