Sifat yang paling terlihat di dalam diri si tukang adu domba adalah egois. Ia merasa nggak ada orang lain yang boleh bahagia selain dirinya. Baginya, kesengsaraan orang lain mampu menunjukkan kalau ia jauh lebih baik dari orang di sekitarnya.
Berhati-hatilah jika ada salah satu temanmu yang memiliki sifat tercela yang satu ini ya, Jangan pernah ceritakan masalah pribadimu kepada dirinya karena bisa saja apa yang kamu ceritakan akan menjadi bahan perbincangannya.Â
Walaupun makna hasut atau adu domba berbeda makna namun yang jelas zaman old dan zaman now adu domba tidaklah baik, tidak ada gunanya memiliki sifat hasut atau suka mencela orang lain dan mereka yang punya jiwa hasut selalu ingin menguasai.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H