Jakun...Â
Kau membuatnya rupawan
Hitam manis seperti kopi gula
Dengan kopyah yang istiqomah bertengger indah di kepala
Sarung...Â
Menambah ciri khas tampang
Biru muda nan setia melekat pada badan
Isis kata yang pantas tersematkan
Hai pemuda,Â
Kau membuatku tergila-gila
Hati bahagia kala kata atos-atos keluar dari mulut manismu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!