Jika Anda memiliki rumah dan berpikir untuk menyewakannya, memperlakukannya sebagai sebuah bisnis sangatlah penting.
Berikut tips, yang ditawarkan oleh real estat profesional, dapat membantu Anda sukses sebagai pemilik.
Mengerti hukum
Ketahuilah hukum negara yang mencakup penyewa dan pemilik sewa. Berkonsultasilah dengan seoarang pengacara untuk mengetahui peraturan daerah dan negara.
Lakukan pemeriksaan latar belakang
Periksalah latar belakang calon penyewa rumah Anda. Mulai dari daerah asal, pekerjaan, hingga catatan kriminal.
Asuransikan Properti Sewa Anda
    Perlakukan sewa properti seperti bisnis dan membantu melindungi dengan polis asuransi properti sewa.
Gnakan perjanjian sewa
Suatu sewa yang kuat menetapkan syarat dan kondisi untuk penyewa Anda. Istilah-istilah tersebut termasuk siapa yang akan tinggal di sana, denda atas keterlambatan sewa rumah, yang bertanggung jawab untuk pengendalian hama dan sebagainya. Suatu sewa yang baik juga merinci kebijakan dan dasar penggusuran.
Hindari wawancara