Mohon tunggu...
Patmi Sari
Patmi Sari Mohon Tunggu... -

mahasiswa PKN UNY 2010

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Menghibur Diri Tak Harus Pake Uang

10 Juni 2012   12:26 Diperbarui: 25 Juni 2015   04:09 604
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Orang yang sedang stress biasanya pasti pengen menghibur diri untuk menghilangkan stress. Siapa bilang menghibur diri harus pake uang? Berarti orang yang ga punya uang ga bisa menghibur diri gitu? Tidak semuanya, tanpa uang pun kita bisa menghibur diri. Banyak hal-hal sederhana yang bisa kita lakukan untuk membuat diri kita senang. Contohnya dengan bernyanyi, bernyanyi bisa saja dilakukan dimana saja ga harus di tempat karaokean. Kalau perlu cari temapt sepi agar bisa teriak-teriak bernyanyi. (haha). Bernyanyi itu bisa menghilangkan stress, orang yang ga bisa bernyanyi itu berarti stress (oopss apa iya?). Dengan bernyanyi kan kita bisa meluapkan perasaan melalui lagu, bisa teriak untuk melepaskan penat. Ga usah malu dengan suara , PD ajja yang penting nyanyi bikin heppy : . Kalau malu ajak teman untuk bernyanyi bersama.haha

Selain bernyanyi , menghibur diri bisa dilakukan dengan keluar dan jalan-jalan liatlah lingkungan luar agar pikiran kita tidak “cupet” karena hanya mikirin masalah yang sedang kita hadapi. Kita tu stress karena kita hanya focus mikirin masalah itu itu ajja. Padahal kalau kita lagi stress ya, ga bisa nemuin titik terang. Kita perlu merefresh pikiran kita agar senang dulu baru bisa nemuin solusi masalah kita.

Kemudian kalau kamu lagi sedih, cara menghibur diri yang gampang ya ingat-ingat ajja hal-hal yang manis yang pernah kita alami. Tapi kalau baru sedih tu pasti rasanya pengen nangis, nangislah sepuasnya. Sakit tau nahan tangis tu.haha

Ingat jangan terlalu stress mikirin masalah. Jangan dipikir dalem-dalem, slow ajja lah. Nanti cepet tua bikin darah tinggi lho. Menghibur diri itu perlu lo meskipun ga punya uang :p

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun