5. Hipotesis
Hipotesis merupakan sebuah pernyataan atau sebuah dugaan untuk menyelesaikan permasalahan dalam penelitian yang tujuannya adalah sebagai jawaban atau kesimpulan sementara dari suatu masalah yang kebenaran atau faktanya harus diuji secara empiris.
6. Cara Penelitian
Cara Penelitian adalah sebuah kerangka prosedur atau langkah-langkah yang harus dijalani atau dilakukan oleh peneliti yang bertujuan guna untuk memperoleh data sebagai landasan fakta penelitian dalam penulisan proposal skripsi.
7. Jadwal Penelitian
Jadwal Penelitian adalah sebuah informasi yang dikerjakan atau disusun dalam bentuk tabel yang berisi semua kegiatan atau aktivitas yang dikerjakan secara bertahap secara lengkap mulai dari persiapan pelaksanaan penyusunan laporan yang diberikan penanda waktu dalam kegiatan penelitian tersebut.
8. Daftar Pustaka
Daftar pustaka adalah sebuah daftar informasi yang berisi semua tulisan dari penelitian ilmiah yang mencantumkan Nama penulis tahun terbit judul penelitian nama penerbit dan tempat terbitnya tulisan dari penelitian ilmiah sebagai patokan dalam melakukan penelitian penulisan skripsi.
9. Lampiran
Lampiran adalah daftar dari pendukung dalam penelitian yang berisikan dokumentasi foto teks maupun gambar yang berkaitan selama menjalani penelitian.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H