Mohon tunggu...
parepahebat
parepahebat Mohon Tunggu... Wiraswasta - Inspirasi Parepare

Tukang jalan belum mapan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Parepare Kota Cinta Habibie-Ainun (Part 1)

21 September 2019   00:21 Diperbarui: 21 September 2019   00:34 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kota Parepare Sulawesi Selatan berjarak 150 Km dari Makassar, Melawati kabupaten Maros, Pangkep dan Barru.
Kota yang berpenduduk 140 ribu jiwa lebih terletak di jalur strategi karena merupakan perlintasan Menuju Sulawesi barat dan sebagian kabupaten kota Sulawesi Selatan ke arah timur dan Utara.
Kota Parepare Sulawesi Selatan dipimpin seorang Walikota bernama DR.H.M Taufan Pawe,S.H, M.H merupakan Putra Kelahiran Parepare.
Sebuah fakta dari 17 Walikota Parepare Taufan Pawe adalah merupakan walikota Parepare pertama yang lahir di Kota Parepare.

Kota Cinta Habibie-Ainun.
Periode pertama kepemimpinan nya H.M Taufan Pawe menempatkan Presiden RI ke 3 Alm BJ Habibie putra terbaik Bangsa kelahiran 25 Juni 1936 ini  sebagai Sumber inspirasi nya dalam membangun Kota Parepare,
 
Pada pertemuan nya dengan Alm BJ Habibie. Taufan Pawe mengusulkan membuat patung cinta Habibie, ditemui lah pematung profesional di jogjakarta dan ditawarkan lah konsep patung Habibie.
Namun Mr,crack menolak bahwa bukan patung yang Taufan harus buat melainkan sebuah Monumen, dan konsep patung pun harus berdua dengan sang cinta sejati Dr.Hasri Ainun. Secara detail eyang mengikuti progres pembuatan hingga pemilihan usia  karakter akhirnya jatuh pada pilihan dimana Anin Habibie tutup usia dan menggunakan kerudung serta memegang setangkai kembang bunga.
Jadilah landmark baru kota Parepare
Keluarga besar Habibie Ainun, hadir pada saat peresmian Monumen cinta sejati Habibie Ainun yang bertepatan di hari ulang tahun pernikahan Mereka.

Kecintaan Masyarakat Parepare terhadap Habibie kembali diwujudkan dengan menghadirkan balai Ainun, berjarak kurang lebih 100m dari Monumen cinta sejati Habibie Ainun.  auditorium yang terletak di kompleks Rumah Jabatan walikota Parepare berdiri megah dengan Nama Auditorium Habibie.

bangunan monumental berikutnya yang sementara dilakukan pembangunan nya.
Adalah RS.Hasri Ainun Habibie, walau Sempat terhenti, Pembangunan kembali dilanjutkan setelah adanya bantuan dari Provinsi dalam penganggaran.
Rumah Sakit yang dibangun dengan konsep Medical Tourism karena berada di Muara Sungai dan bibir pantai.
Dari layout nya. Dapat terlihat 3 dimensi yaitu laut lepas, sungai dan dataran tinggi kota Parepare.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun