Mohon tunggu...
Pardosa Godang
Pardosa Godang Mohon Tunggu... Dosen - Pelayan, pengajar dan pembelajar

Haus belajar, harus terus sampai aus ...

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Bodoh Binasa, Berhikmat Selamat

24 Juni 2022   11:12 Diperbarui: 24 Juni 2022   11:23 80
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.pexels.com/photo/selective-focus-photography-of-magazines-518543/

Bodoh Binasa, Berhikmat Selamat

Ini suatu berita
kebodohan bagi yang akan binasa
tetapi suatu keselamatan
karena berhikmat kekuatan

Purbakala menuliskan
hikmat orang-orang berhikmat dibinasakan
kearifan orang-orang bijak akan dilenyapkan
di manakah orang yang berhikmat?
di manakah ahli surat-surat?
di manakah pembantah dari dunia ini?
bukankah telah dibuat jadi kebodohan hikmat dunia ini?

Yang satu menghendaki tanda
lainnya mencari hikmat
berita ini sandungan pencari tanda
kebodohan pencari hikmat
yang dipanggil layaknya kita
ini kekuatan dan hikmat

Sunter, 24 Juni 2022
Pembacaan hari ini: 1 Kor 1

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun