Mohon tunggu...
Agung Dwi Laksono
Agung Dwi Laksono Mohon Tunggu... lainnya -

hidup adalah pilihan.. kebanyakan bukan soal salah ato benar.. tergantung kita mau memilih yg mana.. yg terpenting adalah konsekuensi dr setiap pilihan.. bisakah kita mengantisipasi konsekuensi pilihan kita?

Selanjutnya

Tutup

Puisi

pongah

24 Oktober 2010   00:52 Diperbarui: 26 Juni 2015   12:10 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

24 August 2009

dan dia laki-laki pongah yang merasa kuat...
tidak pernah menyadari sumber kuatnya
tidak pernah tahu mengapa bisa kuat
tidak pernah mengerti batas kekuatannya

tersungkurlah membentur bumi
terkaparlah mencium pertiwi
tertekuklah kaki tempat berdiri

perihnya kosong kau rasai
pedihnya hampa kau nikmati
kosong dan hampa yang tak pernah kau sadari
taukah yang terlewat selama ini???

-papa-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun