Dalam dua terakhir ini masyarakat dunia sedang mengalawi wabah pandemic covid 19. Dengan adanya wabah ini banyak sekali pekerjaan yang terhambat dikarenakan tidak bisa dilakukan seperti pada biasanya, salah satunya adalah perkerjaan konstruksi.
Pekerjaan konstruksi merupakan salah satu perkerjaan yang cukup terhambat dikarenakan adanya pandemi ini. Para kuli bangunan diharuskan untuk menjaga jarak dan memakai masker demi menghindari penularan.
Di perkejaan konstruksi sebenarnya ada yang dinamakan dengan K3 (Kesehatan, keselamatan, kerja), namun kuli kurang memahami penggunaan K3 yang baik dan benar, ini berdasarkan bukti di lapangan di mana kuli masih tidak menjaga jarak demi menghindari penularan covid 19. Tak hanya itu beberapa kuli di proyek juga tidak menggunakan masker dikarenakan tidak nyaman di saat bekerja.
Agar kuli di masyarakat sekitar memahami benar tentang kerja di masa pandemic ini , maka penulis mencoba untuk mengedukasi mengenai K3 yang baik dan benar dengan cara menjaga jarak di saat bekerja, tetap memakai masker, dan juga menerapkan K3 konstruksi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H