Mohon tunggu...
Pandji Harsanto
Pandji Harsanto Mohon Tunggu... profesional -

Penulis Buku Make Your Own Plan!\r\nPerencana Keuangan Independen\r\n\r\nemail : pandji.harsanto@gmail.com\r\n\r\ntwitter : @pandjiharsanto\r\n\r\nwww.pandjiharsanto.com\r\n

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Konsultasi Keuangan Cewek Single

9 Januari 2012   02:51 Diperbarui: 25 Juni 2015   21:09 1337
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Misal penghasilan kotor Anda 10 juta rupiah, maka biaya cicilan Anda maksimal untuk hutang konsumtif adalah 2 juta per bulan.

Rasio Asset kendaraan untuk single terhadap total harta Anda adalah maksimal 40%. Karena single belum banyak kebutuhannya. Contoh nilai mobil yang Anda beli 80 juta dari total harta Anda senilai 200 juta.

PERTANYAAN

Saya ingin membeli sebuah gadget seharga Rp 1.700.000 yang sedang didiskon sebesar 15%. Untuk pembayaran, saya mau menggunakan kartu kredit. Saya minta saran, sebenarnya untung atau rugi saya membeli barang sale dengan kartu kredit? Bagaimana perhitangannya? Tolong jelaskan.

Maria Lukita – Surabaya

JAWABAN

Dear Maria di Surabaya,

Jika memang gadget tersebut dengan menggunakan kartu kredit tertentu menjadi diskon 15% berarti Anda telah menghemat sebesar 255 ribu rupiah, dan nilai gadget yang Anda beli adalah Rp.1.445.000,-.

Saya sangat menyarankan Anda untuk membeli gadget tersebut, Asalkan itu adalah memang kebutuhan Anda dan dapat meningkatkan produktivitas kerja Anda.

Tapi jika itu merupakan sekedar keinginan Anda, saya sarankan untuk tidak membelinya. Karena keinginan sifatnya hanya sementara, ketika sudah terpenuhi akan hilang begitu saja.

Perlu diperhatikan jika Anda ingin membeli sesuatu dengan kartu kredit maka pastikan dulu dananya sudah tersedia, kartu kredit dapat dimanfaatkan untuk memudahkan pembayaran jadi Anda tidak perlu untuk membawa uang cash terlalu banyak. Selain itu keuntungan kartu kredit adalah diskon di merchant-merchant tertentu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun