Mohon tunggu...
Sahyul Pahmi
Sahyul Pahmi Mohon Tunggu... Penulis - Masih Belajar Menjadi Manusia

"Bukan siapa-siapa hanya seseorang yang ingin menjadi kenangan." Email: fahmisahyul@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Lelaki Kumuh

23 Maret 2017   04:51 Diperbarui: 23 Maret 2017   12:00 465
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber foto: www.hipwee.com

Kau dilahirkan setara bulan
Ibumu mengenang
Ketika dulu
Kau tak menangisi dunia
Saat diciptakan

Kau dipuja batu karang
Kau dicintai debu jalanan
Kau hanya memiliki
Seutas tali jerami
Yang kau sisipkan di balik topi

Sampai kini
Kau masih berlayar di atas samudera
Ikan-ikan teri merasa bahagia
Kerumunannya diisi olehmu
Kau hancur ditelan mereka

Lelaki kumuh
Jarakmu tak jauh dariku
Dekatlah pada mereka yang tak mengenalmu
Agar mereka juga tahu
Bahwa hidup tak sekadar yang melekat pada kerah bajumu

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun