Mohon tunggu...
Sahyul Pahmi
Sahyul Pahmi Mohon Tunggu... Penulis - Masih Belajar Menjadi Manusia

"Bukan siapa-siapa hanya seseorang yang ingin menjadi kenangan." Email: fahmisahyul@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Menemui Bintang

28 Agustus 2016   20:36 Diperbarui: 28 Agustus 2016   20:44 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lirikan misteri terdampar di benakku
Yang tidak kuketahui ketika datangnya
Memenuhi segala sudutnya
Dan menyeruah ke tengah-tengah angan
Memustahilkan harapan
Menyembunyikan keindahan
kenangan

Misteri itu pun memanggilku
Dengan suara yang tak berirama
Terpaksa aku pun mendengarnya
Tanpa tarian pengagum jiwa
penyampaian misteri yang telah rumit

Kucoba pecahkan lewat doa
Namun, doa enggan menggabulkan dirinya
Tanpa ada usaha
Dengan kata, juga tak ada istilah yang kutemukan
Tentang misteri itu

Penasaran membawaku padanya
Menelaah setiap kemungkinan
Yang muncul
Ternyata, misteri itu adalah bintang
Yang membantuku mengungkap rasa
Bahwa cinta itu bukan hanya
Tentang perasaan
Tetapi, juga pengorbanan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun