Mohon tunggu...
Okta Viani
Okta Viani Mohon Tunggu... Administrasi - Mahasiswi

Bermimpi setinggi langit untuk hal luar biasa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengendalian Manajemen PT Aqua Golden Missisippi TBk.

19 Juni 2024   09:54 Diperbarui: 19 Juni 2024   09:57 55
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

   AQUA telah menjadi bagian dari keluarga sehat Indonesia lebih selama lebih dari 30 tahun. Sebagai pelopor air minum dalam kemasan sejak didirikan tahun 1973, kini AQUA menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari hidup sehat masyarakat Indonesia. Dulu dan kini, AQUA tetap dan selalu menjadi yang terbesar dan terdepan di Indonesia. Volume penjualan AQUA merupakan volume penjualan terbesar di dunia untuk kategori air mineral. 

   bapak Tirto Utomo. Sebagai produsen dan pelopor air minum dalam kemasan (AMDK) di Indonesia. Ide mendirikan AMDK lahir ketika beliau bertugas menjamu tamu dari Amerika Serikat saat menjadi pegawai Pertamina. Pada saat itu para tamu dari Barat mengalami diare karna tidak terbiasa meminum air yang direbus tapi air yang disterilkan. Dari situlah muncul ide untuk membuat air yang disterilkan dan dalam kemasan. Ia dan saudara-saudara nya mulai mempelajari cara memproses AMDK  di thailand.  PT  Aqua Missisippi Tbk ini  sendiri menganut  sistem manajemen POAC yaitu:


1. PLANNING
Dalam melaksanakan kegiatan usahanya Tirto menanamkam pada karyawannya bahwa 60% dari apa yang mereka jual adalah pelayanan. Oleh karena itu menjadikan AQUA group menjadi perusahaan AMDK terbesar dikawasan Asia-Pasifik.


2. ORGANIZING
AQUA di organisasikan secara pengendalian terpusat dari operasi yang desentralisasi. Kebayakan produksi dan distribusi ditangani anak perusahaan atau pemegang lisensi. Perusahaan keluarga relatif kecil dengan tiga lapis manajemen yaitu:
- Pelaksana (delapan pimpinan)
- Manajerial (23 manajer)
- Pengawasan (80 pengawas dan petugas lapangan)

3. ACTUATING
Idenya adalah menyalurkan air minum yang diproduksinya melalui pipa ke pengusaha pembotolan swasta untuk dikemas dan di distribusi ke saluran pengecer. Dalam iklannya AQUA menekankan asal dari air dan proses produksinya. Air yg mereka dapatkan adalah "sumber air yang mengalir", bukan diproses dari air tanah yang di pompa. Tidak ada bahan kimia, mineral atau penyedap yang ditambahkan, karena alat oengangkut air yaitu truk truk yg digunakan terbuat dsri baja tahan karat.

4. CONTROLING
Kualitas pengawasan mutu merupakan hal inti dari pengawasan produk Aqua ini. Perusahaan ini memiliki laboratorium modern untuk menguji produk dan didukung oleh ahli fisika, kimia dan mikrobiologi yang mengawasi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun