HUT RI sudah menjadi ajang perlombaan yang sudah biasa di di lakukan Masyarakat Indonesia.Â
Melihat kondisi Indonesia yang masih melaksanakan PPKM darurat level 4 kemeriahan HUT RI tidak bisa dilakukan dengan banyak masa
PMM UMM 48 dalam rangka memperingati hari kemerdekaan republik Indonesia mengadakan beberapa lomba.
Lomba diikuti oleh peserta TPQ Ar Rohman dengan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan tetap memakai masker dan jumlah masa yang tidak terlalu banyak
Terdapat 3 lomba yang dilakukan yaitu lomba membaca surat pendek dengan tajwid yang benar, lomba memakan krupuk, dan lomba balon.Â
Tiga peserta terbaik dari semua peserta akan dipilih sebagai pemenang dan mendapatkan beberapa hadiah.Â
Peserta yang tidak memenangkan perlombaan tetap diberikan hadiah sebagai ucapan terima kasih telah ikut memeriahkan agenda peringatan HUT RI
Semua ustadzah yang mengajar menqjdi juri dalam perlombaan serta mahasiswa PMM ikut dalam pendampingan setiap lomba
Dosen pembimbing lapangan : Efran Dhani Septia SP.,MP