Mohon tunggu...
Nurwendo Haricahyadi
Nurwendo Haricahyadi Mohon Tunggu... Dosen - Anak Kolong Yang Gemar Menulis

1. Ketua DPP KNPI 1996-1999 2. Ketua PP Generasi Muda FKPPI 1998-2001 3. Wakil Sekretaris Dewan Pertimbangan Generasi Muda FKPPI 2008-2018 4. Anggota DPR/MPR RI 1997-2002 5. Dosen 1984-Sekarang 6. Penulis Buku 2020-Sekarang 7. Penulis Di UC We Media 2017-2020

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Merawat Batu Bacan Palamea

27 Agustus 2021   07:08 Diperbarui: 27 Agustus 2021   08:59 1949
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


5. Dipakai Setiap Hari
Meskipun cara ini cara yang sederhana, namun cara ini sampai saat ini masih dianggap
yang paling baik dan natural. Cara perawatan dengan dipakai setiap hari sebenarnya
adalah memanfaatkan suhu yang ada dari si pemakai itu sendiri. Dengan suhu yang stabil dan lebih panas dari sekitarnya, sangat efektif membentuk bacan yang semi kristal untukbmenjadi plong mengkristal seutuhnya. Selain natural, cara ini dipandang sangat aman dan jauh dari resiko apapun karena tritmen ini tidak menggunakan bahan-bahan kimia untuk mengkristalkan batu Bacan Palamea.


6. Perendaman dan Penjemuran
Cara ini dilakukan untuk merekayasa suhu guna mempercepat pengkristalan batu Bacan Palamea. Cara yang sering dilakukan adalah dengan memasukkan batu Bacan Palameabpada sebuah toples yang berisi air dan utamakan air hujan sampai benar-benar tenggelam. 

Setelah itu taruh toples tersebut pada tempat yang langsung terkena sinar
matahari. Perhatikan air, jika air habis dan berwarna tidak bening, segera ganti dengan
yang baru. Proses ini bisa cukup satu atau dua hari, namun ada juga yang memerlukan waktu satu bulan bahkan bisa lebih.


Cara merawat batu Bacan Palamea menang berbeda dengan batu akik pada umumnyabkarena memang batu Bacan Palamea ini batu yang "hidup" sehingga butuh perawatan yang lebih intensif ..

NH
Depok, 27 Agustus 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun