Jakarta, aktual.com-aktifis muda dan milenial Jakarta meminta presiden Jokowi tunjuk menunjuk figur PJ gubernur DKI Jakarta yang mampu menata Jakarta agar menjadi kota masa depan.
PJ gubernur DKI Jakarta harus memiliki pengalaman, jiwa kepemimpinan, tidak korupsi, memiliki latar Belakang yang baik. berakapun berharap sosok PJ gubernur merupakan figur yang tidak terjebak dalam polarisasi.
Dalam hal ini kita juga berharap calon PJ gubernur nantinya juga berpengalaman dalam bidang legislatif ,dan mampu bersinergi dengan kemendegri dan DPR RI .
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H