Mohon tunggu...
Nurhilmiyah
Nurhilmiyah Mohon Tunggu... Penulis - Bloger di Medan

Mom blogger

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Buku Perjalanan Menuju Baitullah, Beragam Jalan Menuju Rumah Allah

1 Juli 2018   09:24 Diperbarui: 8 September 2018   04:38 487
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Facebook/Fitria Ramadhani Sitorus

Buku Perjalanan menuju baitullah, memenuhi undangan Allah ini menguatkan kembali niat kami. Hiruk pikuk dunia yang tidak ada habis-habisnya ini jangan sampai memudarkan cita-cita ingin ke sana. Beruntung sekali almarhum ayah saya. Pernah tinggal di Riyadh selama kurang lebih dua bulan.

Beliau terpilih setelah berhasil memenangi seleksi hakim PA se-Indonesia untuk mengikuti Diklat Hakim Ekonomi Syariah dari kerajaan Saudi Arabia. Selama rentang waktu itu beliau beberapa kali melakukan umrah. Bahkan cerita rekannya saat takziyah wafatnya beliau tepat sebulan yang lalu, Pak Halim banyak mengisi hari-harinya di sana dengan thawaf. Menghabiskan waktu dengan beribadah di Masjidil Haram. Ayah, terima kasih atas doa-doa ayah untuk kami, anak-anak ayah semua

Terima kasih dr. Fitria Ramadhani Sitorus Pane dkk atas kisah motivasinya. Manajer Rumah Bersalin Gratis yang pengabdiannya amat sangat mulia. Ibadah yang indah, hanya mampu dilakukan orang yang mampu secara mental dan fisik. Sementara kemampuan finansial adalah yang paling akhir. Sampai ke tanah suci tidak melulu karena faktor kesiapan finansial. Tetapi mental dan spiritual serta niat yang kuat, insyaAllah akan menjejakkan kaki kita ke rumah Allah. InsyaAllah, aamiin.

Medan, 1 Juli 2018

#SalamLiterasi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun