Mohon tunggu...
Nur Tjahjadi
Nur Tjahjadi Mohon Tunggu... profesional -

Bebas Berekspresi, Kebebasan Akademik, Bebas yang bertanggung jawab...

Selanjutnya

Tutup

Money

Pindah Rumah Kos Yuuuk....

23 Januari 2010   03:25 Diperbarui: 26 Juni 2015   18:19 485
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

(Foto Rumah kos-kosan, dari Google) Tahun 1980, setelah diterima di IPB Bogor, kami teman se SMA sama2 cari tempat kos.  Setelah dapat dan sepakat kami kos di tempat kos-kosan yang agak jauh dari kampus di jalan Riau no 31.  Baru dua bulan kami pindah cari suasana baru.  Selain cari yang agak dekat dengan kampus, kami juga cari suasana baru. Akhirnya dapat juga di sekitar jalan Bangka, ada 23 kamar.  Penghuninya ada yang dari Bali, Dompu (Mataram), Pangururan (Danau Toba), Palembang, Jakarta, Tasikmalaya, Garut, Solo dan juga Makasar.  Di tempat kos ini kami tahan sampai 2 tahun lebih, sebelum akhirnya pindah ke Sindang Barang, rumah kakak sendiri. Setelah lulus, dan akhirnya menetap di Palembang selama 22 tahun.  Sebelum punya rumah sendiri, kami sewa rumah, pernah pindah2 rumah  sampai 4 kali, jadi kontraktor (kontrak/ sewa rumah). Tahun 1988 akhirnya mampu beli tanah dan bangun rumah sendiri.  Sejak itulah, saya jadi seneng bangun rumah.  Selain dapat untung gede, hobi juga.  Hobi yang membawa hasil. Tahun 2008, ketika anak saya diterima di IPB, saya sewakan rumah selama setahun.  Sambil cari2 tanah untuk dibangun rumah, yang lokasinya bagus, selain tidak banjir, view nya juga harus asyik. Jadi jangan takut untuk pindah dan cari rumah kos yang baru....yuuuuk...sebelum bisa beli atau buat sendiri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun