Mohon tunggu...
Nur Taufik
Nur Taufik Mohon Tunggu... Guru - Blogger - Guru

Calon Journalist

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kebakaran Tempat Londry Kebon Pala Tanah Abang

10 Oktober 2023   18:58 Diperbarui: 10 Oktober 2023   22:09 450
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar dokumentasi pribadi.

Siang hari tepat nya tanggal 10 Oktober 2023 pukul 14:30 terdengar suara ledakan dari salah satu tempat loundy yang diakibatkan meledaknya setrika uap yang digunakan oleh salah satu karyawan loundry.

Hal itu sontak membuat para warga sekitar terkejut dan mendatangi lokasi ledakan yang sudah mulai dilahap sijago merah. Dalam lokasi kejadian satu korban mengalami luka bakar yang langsung dievakuasi  ke RSUD Tanah Abang.

Sumber gambar dokumentasi pribadi.
Sumber gambar dokumentasi pribadi.

Dan dalam kurun waktu 20 - 30 menit petugas damkar yang berkisar 6 unit mobil berhasil memadamkan kobaran api yang melahap beberapa bangunan, diantaranya warteg, delapan pintu rumah kontrakan, dan separuh dari bangunan pemilik tukang jahit.

Menurut keterangan saksi Agus Setiawan yang merupakan tukang jahit disebelah tempat loundry terbakar. Hal itu memicu pemadaman listrik dibeberapa tempat sekitar lokasi kebakaran

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun