Sebenarnya, pemimpin dan kepemimpinan  merupakan suatu kesatuan kata yang tidak dapat dipisahkan secara struktural maupun fungsional. Seperti organisasi, juga terdapat banyak pengertian-pengertian mengenai pemimpin dan kepemimpinan.
Kepemimpinan adalah suatu individu yang memiliki skill untuk memandu kelompok. Setiap manusia memiliki karakter pemimpin. Banyak cara orang dalam memimpin, ada orang yang bisa memimpin orang lain tetapi tidak bisa memimpin dirinya sendiri.
Ada beberapa jenis jenis kepemimpinan:
-Otoriter: Bisa dilakukan apabila memiliki   sifat yang bijak.
-Demokratis: Dibantu oleh pikiran sendiri.
-Transformasi: Selalu menginginkan perubahan.
-Delegatif: Ketua cenderung membiarkan untuk berpikir.
Ada 4 pola umat islam dalam berpikir, yaitu jujur, dapat dipercaya, menyampaikan, dan cerdas. Jika menjadi pemimpin pasti mempunyai goals dalam hidupnya, seperti harus lebih produktif.
Sekian artikel ini, semoga berguna dan bermanfaat bagi kalian semua, terima kasih.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H