Mohon tunggu...
nurfitri rahmadani
nurfitri rahmadani Mohon Tunggu... Aktor - Pelajar/Mahasiswa

menyukai hal yang menyenangkan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Menjaga Kelestarian Kesenian Tradisional

17 Oktober 2024   07:00 Diperbarui: 17 Oktober 2024   07:03 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Menjaga Kelestarian Kesenian Tradisional

Kesenian tradisional adalah sebuah kesenian yang berasal dari suatu daerah. Seiring perkembangan zaman, banyak kita temukan, hiburan-hiburan yang berasal dari negara asing. Perkembangan kesenian tradisional sangat di pengaruhi oleh adanya budaya yang datang dari luar dan selalu berubah serta berkembang sesuai dengan zamannya,hal tersebut menjadikan kesenian tradisional di Indonesia sangat berkembang dan beragam wujudnnya.Cerita ini berjudul menjaga kelestarian kesenian tradisional sebagai upaya dalam menumbuhkan kecintaan budaya kesenian tradisional di masyarakat.

Semakin berkembangnya zaman semakin banyak perubahan yang terjadi saat ini entah itu karena perubahan pemaknaan,datangnya budaya-budaya baru atau  berubahnya cara pandang masyarakat terhadap suatu budaya.terlebihnya lagi jika terjadi pada anak-anak remaja kelestarian suatu budaya akan terancam,tidak adanya rasa cinta terhadap kebudayaan yang dimilikinya.budaya lokal seakan-akan dilupakan hanya karena budaya baru yang sekarang ini jauh lebih dikenal oleh para generasi bangsa,seakan-akan kebudayaan local sudah tereleminasi dikandnagnya sendiri dan budaya asinglah yang menjadi juara unggulnya.

Budaya lokal merupakan warisan yang harus dilestarikan tujuanya adalah agar generasi-generasi selanjutnya mengetahui kebudayaan lokal yang kita miliki selama ini sangatlah beragam dan sangatlah menarik. Setiap budaya yang ada di Indonesia tersebut tentunya memiliki kesan yang berbeda-beda,ketika keanekaragaman budaya yang ada di Negara Indonesia ini menyatu menjadi satu maka yang muncul adalah sebuah keindahan.keindahan budaya inilah yang membedakan Negara Indonesia dengan Negara-negara lainnya,keindahan tersebut harus tetap dilestarikan dan di jaga.

Dibuat oleh:Nur Fitri Rahmadani

        Rabu, 16 Oktober 2024   

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun