Hal ini disebabkan:Â
  a. Ilmu berkembang dengan cepat
  b. Guru-guru hebat tersebar di seluruh penjuru dunia
  c. Inovasi memerlukan kerjasama pemikiran
  e.  Tanpa teknologi, pembelajaran yang up-to-date membutuhkan waktu yang lama.
4. TIK sebagai alat bantu dan fasilitas pembelajaran.Â
5. TIK sebagai pendukung manajemen pembelajaranÂ
6. TIK sebagai sistem pendukung keputusanÂ
Manfaat TIK bagi dunia Pendidikan, diantaranya:
a. Berbagai hasil penelitian menunjukkan dengan adanya TIK penelitian yang dilakukan seseorang dapat dimanfaatkan dan diketahui orang lain,ini juga akan mencegah terjadinya penelitian yang serupa.
b. Konsultasi dengan Pakar.