Mohon tunggu...
Nuraissah Ardiana
Nuraissah Ardiana Mohon Tunggu... Foto/Videografer - UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

Saya mahasiswa Universitas Negeri semarang jurusan geografi.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Karangwuni Terkoneksi: Pembuatan Peta Jaringan Jalan Desa

30 Juli 2024   19:22 Diperbarui: 30 Juli 2024   19:27 99
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Program Kerja KKN UNNES : Pembuatan Peta Jaringan Jalan Desa. Program kerja tersebut merupakan program kerja dari mahasiswa Program Studi Geografi (a.n Nuraissah Ardiana). Pembuatan peta jaringan jalan bertujuan untuk membantu perencanaan pembangunan infrastruktur desa dan memudahkan akses informasi bagi masyarakat. Pelaksanaan program kerja tersebut dilaksanakan secara mandiri karena merupakan program kerja individu. Adapun software pendukung pembuatan peta yakni Arcmap atau yang lebih dikenal dengan sebutan ArcGis. 

Proses pembuatan peta meliputi beberapa tahapan yakni sebagai berikut :

1.  Pengumpulan data 

Pengumpulan data merupakan tahapan pertama berupa pencarian titik koordinat dari setiap jalan yang ada di desa dengan menggunakan google maps dan data shapefile jaringan jalan. 

2. Pengolahan data 

Data yang sudah dikumpulkan kemudian diolah menggunakan aplikasi pemetaan seperti Arcmap atau ArcGis. Dari data mentah tersebut diubah menjadi peta digital yang menunjukkan jaringan jalan desa secara detail. 

3. Pembuatan peta akhir 

Setelah peta jaringan jalan dibuat, peta tersebut dapat mencakup semua jalan utama dan sekunder di Desa Karangwuni, dilengkapi dengan informasi tambahan seperti nama dukuh, nama jalan, letak kantor desa, dan lokasi sawah.  

Sumber Gambar: Dokumen Pribadi
Sumber Gambar: Dokumen Pribadi

Hasil peta jaringan jalan desa yang telah dibuat kemudian dicetak dan diserahkan ke perangkat desa untuk dipajang di Balai Desa Karangwuni. Penyerahan peta tersebut terlaksana pada Hari Senin, 29 Juli 2024.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun