Kegiatan Bazar di Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta merupakan salah satu kegiatan untuk menyalurkan, membina,meningkatkan kemampuan, kreativitas dan intelektual mereka dalam bidang non akademis.
Yang mana Bazar bisa digunakan oleh mahasiswa-mahasiswi untuk berlatih berenterpreneur dan berkomunikasi yang baik dengan relasi maupun orang lain. Melalui bazar ini pula mahasiswa-mahasiswi dapat mengisi waktu kosong mereka dengan kegiatan yang positif dan bermanfaat.
Tujuan diadakannya Bazar di Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta :
1.Melatih mahasiswa-mahasiswi untuk berwirausaha
2.Menambah wawasan guna mengembangkan ekonomi kreatif
3.Belajar mengelola, menjalankan, dan mengembangkan organisasi di Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta
4.Sebagai bagian dari implementasi terhadap mata kuliah yang relevan
5.Membentuk dan mengembangkan komunikasi yang baik antara pembeli dan penjual
Hasil PengamatanÂ
Lokasi & Waktu Berdagang
•Lokasi berdagang di Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta dan diselenggarakan pada tanggal 26-28 Oktober 2022, waktu berdagang pukul 08:30 sampai dengan selesai.