Isu aktual tentang dunia pendidikan pada awal tahun 2024 ini didominasi oleh berbagai hal terkait pengelolaan kinerja Platform Merdeka Mengajar (PMM).
Pada implementasinya guru-guru diminta membuat perencanaan pengelolaan kinerja melaui Platform Merdeka Mengajar (PMM).
Perencanaan itu meliputi hasil tugas utama, hasil tugas tambahan dan perilaku kerja yang kemudian menjadi dasar kepala sekolah dalam menentukan nilai SKP guru.
Terkhusus pada tugas tambahan. Salah satu yang pasti akan dipilih guru adalah tugas tambahan sebagai guru piket.
Hal itu karena sebagai seorang guru tugas yang pasti selain mengajar adalah mendapat tugas sebagai guru piket.
Oleh karena itu dalam artikel ini saya ingin memberikan salah satu contoh bukti dukung laporan guru piket pada pengelolaan Platform Merdeka Mengajar (PMM).
Adapun bukti dukung guru piket tersebut dapat dijabarkan sebagaimana di bawah ini.
1. Identitas Guru Piket
Pada awal bukti dukung diisi dengan nama guru piket, hari dan tanggal, jam piket serta tempat ruang piket.
2. Rincian Tugas Guru Piket