Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi Akrostik Sahabat Sejati

28 September 2024   00:19 Diperbarui: 28 September 2024   02:33 213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar: pexels.com

Sahabat sejati ada di setiap peristiwa

Apapun warna hidup kita

Hari demi hari selalu setia

Apapun pula suasana hati kita

Bagaimanapun ia menerima kita apa adanya

Apakah kita cantik, tampan, ataupun wajah yang sederhana

Tak peduli pula harta yang kita punya

Semampu tenaganya ia akan membantu memecahkan persoalan hidup yang aneka

Esok atau lusa selalu saja ada tingkat dan perhatiannya yang menyejukkan raga dan jiwa

Jangan pernah menyakiti raga dan batinnya

Akan rugi kita jika kehilangan dia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun