Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Surga Antara Mimpi dan Dunia Nyata

18 Maret 2024   00:18 Diperbarui: 18 Maret 2024   00:22 304
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar: pexels.com

Suatu ketika sang lelaki bermimpi berada di suatu tempat yang tak lain adalah surga

Dalam mimpinya itu sang lelaki melihat hamparan padang hijau, sungai yang mengalir jernih, serta segarnya udara

Ya tak ada suara bising pabrik-pabrik dan motor serta udara pengap dan panas karena pohon-pohon sudah tiada

Tapi ketika ia ingin berlama-lama di situ datang seseorang berjubah putih mengusirnya

Pulanglah, kata orang itu, tugasmulah membuat di dunia seperti di dalam surga

Sadarlah sang lelaki memang tugasnyalah untuk melestarikan alam ciptaan sehingga di dunia seperti di dalam surga

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun