Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Gado-Gado

4 Oktober 2023   00:40 Diperbarui: 4 Oktober 2023   01:07 202
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar: pexels.com

Gado-gado adalah makanan unik khas Indonesia yang tiada duanya

Ia merupakan campuran dari berbagai macam sayur dan seringkali juga buah yang  enak rasanya

Sayur-sayur yang tercampur dengan bumbu itu jika sendiri tak seenak jika dicampur jadi satu wahana

Demikian pula Indonesia

Banyak ras, suku dan bahasa, serta aliran yang tersebar di mana-mana

Tapi dalam bingkai kesatuan negara Indonesia justru menaampakkan keindahannya

Oleh karena itu mari kita jaga bersama Indonesia yang Bhineka Tunggal Ika

Di bawah Pancasila yang terbukti kesaktiannya

Jangan sampai seperti negeri-negeri lainnya yang ingin bagian-bagiannya merdeka

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun