Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Merenungi Jambu Monyet

13 Juni 2022   00:13 Diperbarui: 13 Juni 2022   00:14 556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ada yang unik dari Jambu Monyet yang banyak tumbuh di Nusantara

Tak jelas benar mengapa Jambu Monyet namanya

Mungkin ini buah kesukaan monyet atau karena ia bergelantungan mirip monyet yang bermain-main di pepohonan dengan gembira

Tapi coba amati lebih jauh uniknya

Di buah Jambu Monyet ada dua buah yang jadi satu, yang satu di bawah yang merupakan buah aslinya dan yang di atas adalah buah semunya

Buah semunya untuk rujak yang digemari para wnita

Buah aslinya disebut mete yang kemudian diolah lebih lanjut menjadi makanan yang mahal harganya

Tapi dua-duanya enak dimakan oleh hewan maupun manusia

Sungguh unik dan unik ciptaan Tuhan Mahakuasa

Manusia mestinya bisa meniru jambu monyet yang bisa menghasilkan buah-buah pikiran dan perbuatan yang baik adanya dari semua anggota tubuh dan panca inderanya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun