Pohon tua itu sudah bertahun-tahun bertahan di tengah keramaian dan kebisingan kota
Lingkungan sekitarnya sudah berubah jadi hutan betn yang panas, kaku, dan tak bernyawa
Tak ada yang berani mengusik apalagi menebang  sang pohon tuaÂ
Konon ada penunggu dari sang pohon yang marah kalau pohon tua itu diusik oleh manusia
Cerita tentang adanya penunggu tersebut berasal dari seorang lelaki yang dipercaya maha bijaksana
Ternyata cerita itu hanya tahyul yang diciptakan sang lelaki dengan tujuan mulia
Tujuan mulia agar kota masih punya sumber penghasil oksigen yang amat berguna bagi hidup penghuninya
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H