Misalnya, setelah membaca sebuah buku cerita, orang tua dapat berbicara dengan anak tentang pelajaran yang dapat di petik dari cerita tersebut. Dengan demikian nilai nlai motivasi tidak hanya dipahami secara teori saja tetapi juga ditetapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Analisis nilai motivasi pada buku cerita anak menunjukkan bahwa buku tersebut mempunyai pengaruh yang penting terhadap karakter dan perkembbangan mental anak. Dari nilai kerja keras hingga keberanian, rasa percaya diri,empati dan pendidikan karakter, masing-masing komponen ini berkaitan pada pengembangan anak yang positif dan tidak mementingkan diri sendiri.Â
Oleh karena itu, penting bagi orang tua dan anak untuk memiliki buku cerita yang tidak hanya menghibur tetapi juga yang mendidik, dengan ini dapat membangun generasi masa depan yang lebih baik. Dengan memehami dan menerapkan nilai-nilai ini di dalam kehidupan sehari-hari, kita dapat memastikan bahwa setiap anak tumbuh menjadi individu yang kuat, percaya diri, dan mampu mengatasi tantangan hidup.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H