Mohon tunggu...
Novia Arie
Novia Arie Mohon Tunggu... -

Not perfect but limited edition, perempuan ceria dan ambisius

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Sunday Sharing #9 di kantor Detik.Com

22 Oktober 2014   16:55 Diperbarui: 17 Juni 2015   20:07 12
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

TAK KENAL MAKA TAK DITERBITKAN
Pembicara: Nunik Utami Ambarwati

Tips menerbitkan karya:
*) Lomba, lomba dan lomba:
Ikuti terus lomba2 tentang menulis, jangan pesimis jika belum menang
*) Jadi teman: Masuk komunitas penulis, berteman dengan para penulis lain
*) It's'time for jaim: Jadikan facebook menjadi branding, jangan jelek2in penerbit
*) Wajib kepo: Harus kenal si penerbit, harus tau tentang maunya si penerbit, info2 tentang lomba, jangan berfikir jika tulisan itu mulus, lakukanlah revisi, janan pesimis jika karya kita ditolak penerbit.
*)Ayo serbuuu!: Jika punya naskah kalo bisa jangan dikirim kebanyak penerbit, pilih salah satu penerbit saja.
*) Awas, diserbu balik!: kalau kita kenal penerbit tinggal diserbu balik, jika sudah menerbitkan banyak karya, kita akan diserbu oleh penerbit.

@Trik Menulis Cerita Romance
-Jangan langsung keadegan inti
-Deskripsikankan dulu kronologi
-ketahuilah, pembaca novel romance itu tidak suka dikejutkan
-Tokoh yang harus dieksplore itu 3 aja
-Perjalanan cerita, bukan cerita romantisnya, tapi kisah perjalanan cinta antara cewek dan cowok
-Pembaca bisa terhanyut dalam cerita
-Happy ending

@Bagaimana membagi waktu menulis dengan kegiatan
* fokus: jika kita melakukan kegiatan bisa sambil melamun mencari ide tulisan/konflik.
* Dimanapun jika mau menulis karya pikirkan ide konfliknya, baru diuraikan menjadi cerita.

Bagaimana cara mencari ide yang beda
* Melihat yang lagi trend
* Banyak membaca
*Apa yang akan trend saat itu

Faksi: Non fiksi yang ditulis seperti fiksi

Bagaimana menyiasati setting LN kalo blm pernah ke sana. Supaya novelnya masuk akal.
* Kita harus banyak membaca dan mencari tau hal yang berhubungan dengan negara yang akan menjadi tujuan tulisan kuia
* Bertanya dari teman atau saudara yang ada di luar negeri, misal: nama jalan di negara tersebut apa, apa makanan khas negara tersebeut, bagaimana kebiasaan orang2nya disana,dll

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun