3.Kecerdasan Otak dalam Mind Mapping :
Penjelasannya adalah kemampuan untuk memahami gagasan dan ide dengan menggunakan logika dalam berpikir sehingga lebih cepat dalam memecahkan masalah. Dalam hal ini mengambil kesimpulan dalam poin-poin penting pemetaan pikiran.
4.Berpikir Rasional dalam Mind Mapping :
Penjelasannya adalah suatu hal yang dapat di ukur dengan menggunakan data, aturan atau prosedur dalam menempatkan pemetaan pikiran bedasarkam pertimbangan yang sudah di analisa. Baik melalui proses dukungan data atau proses aturan tersebut.
5.Analitis dalam Mind Mapping :
Penjelasannya adalah kemampuan individu dalam menganalisis dan membayangkan dengan menggunakan logika, sehingga bagian terkecil dari pemetaan pikiran ditulis menjadi agenda dalam proses memikirkan aktifitas kehidupan.
6.Sekuensial dalam Mind Mapping :
Penjelasannya adalah sebuah rangkaian yang menggunakan logika dan cara kerjanya mengikuti urutan apa yang menjadi perencanaan pada mind mapping atau uraian dari aktifitas individu. Dalam hal ini mempengaruhi cara berpikir secara teratur dalam kegiatan tersebut.
7.Linear dalam Mind Mapping :
Penjelasanya adalah suatu proses yang berurutan dan saling berhubungan dengan alur mind mapping sesuai isi pikiran yang aja dikerjakan oleh individu manusia. Menjadi harapan apabila berpikir linear lebih tertata dalam sebuah kata-kata yang dikomunikasikan melalui tulisan.
8.Saintifik dalam Mind Mapping :