Hal yang dapat dipelajari dari gambaran singkat runtuhnya Tembok Berlin ialah perubahan akan selalu ada. Pilihan yang kita miliki ialah berdiam diri atau menyesuaiakan diri. Perubahan membutuhkan pengetahuan, dilandasi nilai-nilai fundamental, tak pernah lepas dari rintangan, dan pengorbanan.Â
Untuk dapat beradaptasi dalam perubahan seseorang perlu untuk tidak terbelenggu zona nyaman, mampu melihat perspektif baru, melihat perubahan sebagai peluang, mau mendengarkan, dan berbagi informasi.
==========================================================================================================
Sumber
Pratama, 2018. Hari Ini dalam Sejarah: Pembangunan Tembok Berlin. dalam: diakses pada 1 februari pukul 7.55 WIB
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H