Mohon tunggu...
Nikmah Nikmah
Nikmah Nikmah Mohon Tunggu... Lainnya - Pelajar

Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Keseruan Acara Maulid Nabi di Spenzala

19 November 2024   06:08 Diperbarui: 19 November 2024   06:11 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Grup rebana 'nurul qolbi' / Lailatul Nikmah

Jepara(SUARABARU.ID). Terdapat banyak sekali cara yang dapat di lakukan umat muslim dalam memperingati hari lahirnya nabi muhammad SAW. Seperti yang di lakukan warga smpn 1 Welahan pada tanggal (17/9/2024) dalam acara memperingati hari kelahiran nabi Muhammad SAW. 

Kemeriahan mulai terasa saat grup rebana 'nurul qolbi' mengiringi lantunan shalawat para guru dan siswa di halaman lapangan tengah sekolah dengan bacaan al-barzanzi. 

Acara maulid nabi tahun ini berbeda dengan acara maulid nabi sebelumnya, karena maulid nabi tahun ini di isi dengan kegiatan lomba seperti lomba menyanyi lagu religi dan shalawat antar kelas. Lomba ini di ikuti oleh seluruh warga SMPN 1 Welahan. 

Lomba menyanyi lagu religi atau sholawat / Lailatul Nikmah
Lomba menyanyi lagu religi atau sholawat / Lailatul Nikmah
Sementara itu, dalam sambutannya, bapak rofi'i, mengingatkan pentingnya untuk bershalawat kepada nabi muhammad "sesungguhnya allah dan malaikat-malaikat nya bershalawat untuk nabi"

Sambutan bapak rofi'i / Lailatul Nikmah
Sambutan bapak rofi'i / Lailatul Nikmah

Acara selanjutnya di lanjut dengan mauidhotul hasanah yang di sampaikan oleh kyai Nurul fawaid. Tidak berbeda jauh dengan bapak rofi'i, kyai Nurul fawaid juga menekankan betapa pentingnya meneladani kehidupan nabi Muhammad SAW. 

Habede-Lailatul Nikmah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun