Mohon tunggu...
Tatang Tarmedi
Tatang Tarmedi Mohon Tunggu... Jurnalis - Untuk share info mengenai politik, ekonomi, sosial dan budaya.

Hidup akan jauh lebih bernilai, jika kau punya sebuah tujuan penting.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Hariansumedang.com Media Lokal Rasa Nasional

13 Februari 2024   06:51 Diperbarui: 22 Mei 2024   15:41 204
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di era kemerdekaan Pers, banyak media-media online terbit dengan beragam konsep untuk menangkap perhatian pembaca.

Dari sisi target pembaca, banyak media online yang membangun nama domain berdasar wilayah target pembaca, diantaranya Hariansumedang.com.

Jelas, dari nama domainnya saja, media online ini menarget pembaca untuk masyarakat Sumedang, tetapi pada realitanya media ini bisa menjangkau target pembaca secara nasional.

Hal itu dimungkinkan karena Sang Arsitek, Budi Purnomo Karjodihardjo, melebarkan  rubrikasinya ke ranah yang lebih dari sekedar wilayah Sumedang.

Seperti dibangun rubrik Bandung Raya yang memuat berita-berita fenomena di wilayah Bandung dan sekitarnya.

Tidak puas membawa pembaca dengan hanya menyimak kejadian di Sumedang dan Bandung saja, Hariansumedang.com pun mengajak pembaca untuk melihat berita seputar Jawa Barat.

Rubrik Berita  Jawa Barat, memuat berita-berita yang terjadi di wilayah-wilayah yang ada di seantero Jawa Barat, kecuali Sumedang.

Masih tidak puas, dengan cakupan Sumedang dan Jawa Barat  saja, Hariansumedang.com menyajikan rubrik Berita Nasional, di dalamnya menyajikan berita-berita di wilayah nusantara., kecuali berita Jawa Barat.

Tampaknya, Sang Arsitek merasa belum cukup untuk memanjakan pembaca, hariansumedang.com membangun pula rubrik Internasional, sebuah rubrik yang memuat berita-berita mancanegara, kecuali Indonesia.

 Spesifikasi rubrik pun dibangun pula, yaitu Rubrik Sport, Politik, Entertainment dan Lifestyle serta vidio.

Jelas sekali, Budi Purnomo dengan segudang pengalamannya di media ingin memberikan rasa tersendiri melalui media-media online yang dibangunnya. (TT)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun