Mohon tunggu...
Meynia
Meynia Mohon Tunggu... Guru - Guru

Penulis

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Diary

13 Januari 2024   06:12 Diperbarui: 13 Januari 2024   06:35 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ada yang masih suka menulis di Diary?

Bagi anda yang lahir ditahun 70-80 pasti hapal betul dengan yang namanya diary. Catatan-catatan harian yang penting atau peristiwa menarik biasanya dituliskan dalam buku diary tersebut. Diary menjadi tempat curahan hati ketika sedang kesal, sedih atau gembira. Diary menjadi sebuah catatan rahasia karena semua isi hati yang orang tidak tahu tertulis di sana.

Berbeda dengan anak milenial sekarang yang sudah mengenal teknologi sejak lahir. Diary yang sangat pribadi, tidak lagi menjadi tempat curahan hati bagi mereka. Kini Facebook, IG dan tikttoklah yang menjadi media curahan hati mereka.

Ada yang menarik saya ketika suatu pagi di sekolah. Hari itu seperti biasa ketika datang ke sekolah saya keliling kelas, melihat sekitar sekolah dan anak-anak yang sedang piket.

Tetiba mata saya tertuju kepada seorang anak perempuan kelas 6 yang memberikan sesuatu kepada temannya laki-laki. Saya perhatikan seperti sebuah kertas kecil agak tebal. Anak laki-laki itu kemudian membuka notes kecil tersebut.
Namanya Cinta dan Nugi.

Penasaran saya hampiri. Namanya Nugi.
"Nugi apa itu?"

"Enggak Bu"

"Coba Ibu lihat!, boleh baca?"

Nugi mengaggukkan kepalanya. Entah karena takut atau terpaksa.

Sambil menyodorkan notes tersebut, Nugi tersipu malu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun