Mohon tunggu...
GoDok Indonesia
GoDok Indonesia Mohon Tunggu... Editor -

Aplikasi kesehatan yang menyajikan layanan Tanya Dokter Gratis dan Ragam Artikel seputar kesehatan, gaya hidup, keluarga hingga ragam penyakit

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Susah Atasi Komedo Hitam Membandel? Coba Saja dengan Cara Ini!

31 Juli 2017   13:29 Diperbarui: 31 Juli 2017   13:33 4185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(Baca: Manfaat Pepaya untuk Kesehatan Tubuh Anda)

5. Lumpur atau tanah liat

Tanah liat bentonit kaya akan mineral yang telah digunakan sejak dulu untuk mengobati beragam penyakit, terutama yang terkait kulit. Molekul di dalamnya dapat menarik keluar minyak dan kotoran-kotoran lainnya yang menyumbat pori-pori ketika Anda mengaplikasikannya pada wajah. Tak hanya itu, tanah liat juga membantu sirkulasi darah sehingga membantu kulit menjadi lebih cerah.

Anda dapat mencampur tanah liat dengan air atau cuka apel, lalu mengoleskan campurannya ke seluruh wajah, dan mendiamkannya selama 15 menit. Setelah itu, bilaslah wajah Anda dengan air bersih. Hentikan pemakaian jika terjadi iritasi, ya!

6. Pisang

Tidak hanya menambah tenaga dalam tubuh Anda, pisang ternyata dapat pula dijadikan sebagai masker alami untuk atasi komedo hitam. Anda cukup menghancurkan sebuah pisang hingga halus, lalu oleskan ke bagian wajah yang terserang komedo. Pijat secara perlahan selama 30 menit, lalu bilas wajah Anda dengan air bersih. Lakukan secara rutin ya, agar hasilnya maksimal!

7. Tomat

Terakhir, Anda dapat atasi komedo hitam dengan bahan alami berupa tomat segar. Kandungan dalam tomat dapat membantu kulit dalam proses pengelupasan yang juga turut mengangkat komedo. Caranya? Cukup dengan mengoleskan tomat yang sudah dihaluskan di area tumbuhnya komedo. Pijat dan tunggu hingga kering, lalu bilas dengan air bersih. Mudah, bukan?

Nah, itu tadi 7 masker alami untuk atasi komedo hitam. Selamat mencoba, dan semoga bermanfaat!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun