Mohon tunggu...
Ndang JayaSaputra
Ndang JayaSaputra Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Hanya amatiran yang butuh kritikan, untuk mendapatkan sebuah hasil yang memuaskan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Mengarang Cerita

7 Mei 2020   10:19 Diperbarui: 7 Mei 2020   10:51 625
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Karya : N

Bait-bait senja terukir
Dalam prosma jingga yang mengalir
Dari setiap untaian kata yang dipelintir
Menyimpan karangan indah diatas pelipir

Dalam diksi yang tersisi
Akan pelintiran kilat yang menari
Mengukir kisah kasih dalam mimpi
Mengarogankan nirwana yang sepi

Tak ada kisah hanya karangan belaka
Dalam bait bangku yang tercipta
Ntah itu nyata atau ilusi belaka
Namun pasti terbekas dalam raga

Mengarang hanya mengarang
Tak mengekang atau terkekang
Mengalir dalam lantunan lantang
Yang akan selalu terkenang

Semarang, 17 Februari 2019

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun