Mohon tunggu...
Nathasya salsab
Nathasya salsab Mohon Tunggu... Lainnya - Uhamkaaa

Uhamkaaa feb

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Resolusi Sukses Kuliah di FEB Uhamka

4 Oktober 2020   10:29 Diperbarui: 4 Oktober 2020   10:48 32
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Assalamualaikum guys...

Perkenalkan nama saya nathasya salsabila dari prodi management FEB UHAMKA

Pasti disini ada yang mau tahu apa itu resolusi , tujuan resolusi itu apa dan masih banyak lagi...,  nah sebelum ini  coment dan like ya teman - teman.

Resolusi kuliah FEB itu maksudnya apa sih? Pasti kalian bertanya-tanya kan?

Menurut KBBI, resolusi merupakan suatu putusan atau kebulatan pendapat berupa permintaan atau tuntutan yang ditetapkan oleh rapat (musyawarah, siding) ; pernyataan tertulis, biasanya berisi tuntutan tentang suatu hal.

Secara singkat resolusi adalah membuat kembali keinginan atau cita-cita yang dituangkan dalam rencana baik tertulis maupun tidak tertulis.

Sedangkan, FEB itu sendiri singkatan dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang biasanya fakultas ini memiliki banyak peminat dari tahun ke tahun. Di FEB ini juga mempunyai prospek kerja yang banyak dicari di Perusahaan-perusahaan. Oleh karena itu, kalian harus punya resolusi yang jelas agar kalian bisa mencapai kesuksesan. Berikut adalah beberapa resolusi yang harus dimiliki seorang mahasiswa FEB tentunya ;

Planning (Rencana)
Setiap dari kalian pasti sudah punya rencana kan? Jadi disini planning sangat berpengaruh bagi kesuksesan kalian. Tujuan akan bisa kalian raih serta kesuksesan akan menunggu kalian.
Disiplin & Konsisten
Disiplin dan konsistensi merupakan syarat penting jika ingin sukses. Karna dengan kita berdisiplin dan berkonsisten tujuan kita akan tercapai dan kita bisa lebih mengontrol diri kita sendiri.
Selalu berpikir kritis
berpikir kritis sangat banyak manfaat untuk kita semua, seperti lebih mudah memahami cara pandang orang lain, menemukan peluang baru,meminimalkan salah persepsi,dll.  
Aktif dalam berorganisasi
Berorganisasi sangat membantu kalian untuk mempunyai jiwa kepimpinan. Dan dengan mengikuti suatu organisasi kalian pasti sudah bisa tau gimana caranya menentukan atau menyelesaikan persoalan.

Jadi, Kita harus pandai-pandai membagi waktu untuk memaksimalkan dan menyusun kegiatan dengan baik. Karna Orang sukses ialah orang yg mau belajar dan memanfaatkan waktu dengan baik.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun