Mohon tunggu...
Natasya Dewi Yolanda
Natasya Dewi Yolanda Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa

Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Memahami Perkembangan Jurnalisme Multimedia di Indonesia

25 September 2022   13:11 Diperbarui: 25 September 2022   22:23 476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: hot.liputan6.com

Praktik jurnalisme dalam bentuk digital ini sangat berkembang pesat seiring dengan adanya perkembangan teknologi. Muncul berbagai media yang menyediakan berita dalam bentuk daring atau online. Media-media tersebut seperti CNN Indonesia, Kompas, Liputan6, dan lain sebagainya.

Pengertian Jurnalisme Multimedia

Jurnalisme multimedia diartikan menjadi 2 pengertian oleh Mark Deuze. 

Pertama, mengemas atau mempresentasikan suatu berita menggunakan dua media atau lebih seperti narasi atau tulisan, musik, gambar diam, gambar bergerak, animasi grafis, elemen interaktif dan juga hypertext. Presentasi berita tersebut akan dimuat dalam situs web. 

Kedua, mengemas atau mempresentasikan berita yang terintegrasi secara horizontal antar media dan disampaikan melalui berbagai macam media seperti situs web, e-mail, SMS, MMS, radio, televisi, teleteks, surat kabar, dan majalah. 

Multimedia juga dipahami oleh Chapman sebagai kombinasi dari dua media atau lebih yang diwujudkan dalam bentuk digital yang terintegrasi, tersajikan, dan termanipulasi oleh program komputer.

7 Karakteristik Jurnalisme Multimedia (sumber: dokumen pribadi).
7 Karakteristik Jurnalisme Multimedia (sumber: dokumen pribadi).

Sejarah Perkembangan Jurnalisme Multimedia di Indonesia

Jurnalisme multimedia di Indonesia tidak langsung muncul begitu saja, dulunya masyarakat hanya menggunakan surat kabar yang ditulis kemudian dicetak dan didistribusikan kepada masyarakat. 

sumber: kajianpustaka.com
sumber: kajianpustaka.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun