Mohon tunggu...
Natalie Angeline
Natalie Angeline Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa Program Studi Manajemen Universitas Atmajaya Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Experiential Learning: Create Money Without Money

2 Juli 2023   09:54 Diperbarui: 2 Juli 2023   12:06 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Apasih Experiential Learning itu?

Experiential learning adalah metode pembelajaran yang fokus dan berpusat pada pengalaman yang akan dialami dan dipelajari sendiri oleh peserta didik. Dengan terlibatnya mereka secara langsung dalam proses belajar, lalu mereka akan mengonstruksikan sendiri seluruh pengalaman yang mereka alami menjadi suatu pengetahuan.  Ide dan prinsip-prinsip yang dialami dan ditemukan oleh para pembelajar akan lebih efektif dalam perubahan perilaku.

"Ada dua tujuan dalam proses experiential learning. Salah satunya adalah mempelajari hal-hal spesifik dari subjek tertentu, dan yang lainnya adalah mempelajari tentang proses belajarnya sendiri."
-David A.Kolb

Kegiatan Experiental learning sangat beragam, salah satunya adalah Create Money without Money. "Create Money Without Money" merupakan kegiatan menciptakan uang tanpa uang. Maksud dari kegiatan tersebut adalah tanpa uang kita bisa mendapatkan uang, dengan mengadakan sebuah kegiatan yang dikemas dengan menarik. Kita dapat menarik para investor tau stakeholder untuk membantu kita dalam pendanaan, dengan rancangan kegiatan yang tursusun dengan elok dan memiliki keuntungan sama yang akan didapatkan para stakeholder.

Kegiatan ini juga akan menjadi experience bagaimana cara kita mendapatkan dukungan dari banyak pihak. Kita akan belajar bagaimana cara bernegosiasi bisnis dan juga menyusun suatu acara hingga kerjasama stake holder. Jika berhasil kita akan mendapatkan banyak keuntungan dan pihak yang bekerjasama juga akan mendapatkan keuntungan dari kegiatan yang diadakan. 

Experiential Learning dengan Create Money Without Money sudah diterapkan dalam pembelajaran mata kuliah Kewirausahaan di Universitas Atmajaya Yogyakarta. Kami membuat project komersial art, memulainya dengan ide tanpa uang. Bekerjasama dengan para seniman Archa Project dan menawarkan produk kepada para konsumen melalui social media. Target pemasaran terpenuhi dan sesuai dengan yang dirancang, keuntungan yang didapatkan juga 100% dicharitykan. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun