Mohon tunggu...
Najwa Fauzi
Najwa Fauzi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Santri pondok pesantren mathbaul falah

وبعد من وعن وباء زيد ما * فلم يعق عن عمل قد علما

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Worldview Islam

9 November 2024   18:39 Diperbarui: 9 November 2024   19:18 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Belakangan ini, banyak kajian modern yang mencoba memahami islam hanya sebatas agama, bukan sebagai pandangan hidup. Hasilnya, islam yang tadinya mencakup seluruh aspek kehidupan yang kaya akan konsep konsep direduksi menjadi aspek ritual ibadah saja. Tidak boleh ada agama dalam pendidikan, seni, politik, dan lain lain. Agama cukup disimpan dimasjid. Jelas, pemikiran seperti ini lahir karena cara pandang (Worldview) yang digunakan bukan cara pandang islam. Sehingga worldview memegang peranan penting dalam menentukan pemikiran seseorang.

Maka worldview islam hadir sebagai sarana cara pandang kehidupan yang tentunya sesuai dengan kaidah kaidah islam. Didalam worldview islam, tentunya memiliki beberapa pembahasan , keterkaitan, dan peran. Dan dalam tulisan kali ini, saya akan memaparkan beberapa pembahasan mengenai worldview islam yang meliputi:

A. Definisi worldview menurut beberapa pakar

Berikut ini adalah definisi worldview menurut beberapa pakar:

1. Menurut filsuf barat 

Menurut James H. Olthuis, Hakikat worldview adalah seperangkat keyakinan asasi. Olthuis menambahkan bahwa worldview ibarat kacamata yang digunakan untuk memandang realitas. 

Sedangkan Wilhelm dithley berpendapat bahwa peran dasar worldview adalah untuk menyajikan hubungan fikiran manusia dengan teka teki dunia dan kehidupan.

2. Menurut teolog kristen 

Menurut James orr, Worldview adalah sebagai pandangan luas yang dapat diambil oleh akal fikiran manusia dari luar dan dalam. Lalu merangkul semua itu secara keseluruhan dari sudut pandang beberapa filsuf atau teolog.

Ronald nash berusaha memberikan definisi bahwa worldview merupakan seperangkat keyakinan tentang masalah paling penting dalam hidup.

3. Menurut para ulama

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun