akhirnya engkau berkata
bahwa cintamu tak seindah cintaku
hembusan kata kata saktimu
hanya butiraan embun dalam badaiku
kutak ingin menyakitimu
biarlah sayangku hadir lewat cemasku
bukan tak ingin selalu merindukanmu
bukankah raga kita adalah satu
mungkin bagimu masih ada logika
pada sesuatu yang kau harap ada
walau itu tetaplah cinta
namun akhirnya engkaupun berkata
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI