Mohon tunggu...
nailatuz zahro
nailatuz zahro Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Airlangga

membaca dan mendengarkan musik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Bisakah Anda Melawan Rasa Malas dan Meningkatkan Produktifitas?

22 Juni 2024   11:51 Diperbarui: 22 Juni 2024   11:55 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 https://pin.it/gKmHQh28l

Rasa malas adalah hal yang normal bagi setiap orang. Namun, jika dibiarkan begitu saja rasa malas ini dapat menghalangi anda untuk mencapai tujuan dan membuat hidup anda tidak produktif. Rasa malas Bagai musuh bebuyutan yang selalu mengintai, siap menghambat Langkah kita menuju kesuksesan. Siapa yang tidak pernah mengalaminya? Munculnya rasa malas bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti kelelahan, kurang motivasi atau bahkan kebosanan.

Namun, tahukah anda bahwa rasa malas sebenarnya bisa diatasi? Jawabannya adalah YA, BISA!. Berikut adalah beberapa cara agar kita bisa melawan rasa malas dapat tetap produktif :

1. Tetapkan tujuan yang jelas dan spesifik

Apa tujuan anda? Anda lebih termotifasi untuk mencapai tujuan yang lebih jelas. Pecah tujuan besar anda menjadi tujuan yang mudah dicapai. Hal ini dapat memudahkan anda untuk memulai dan menyelesaikan tugas.

2. Buatlah rencana kerja

Setelah anda menetapkan tujuan, buatlah rencana untuk mencapai tujuan tersebut. Rencana ini harus diukur realistis. Pastikan anda untuk menyertakan tenggat waktu untuk setiap tugasnya.

3. Mulailah dengan langkah kecil

Mungkin sulit untuk memulai tugas yang besar dan rumit. Oleh karena itu, mulailah dengan langkah yang kecil. Lakukanlah tugas kecil dan mudah sebelum melakukan tugas yang besar.

4. Menciptakan suasana yang mendukung

Tingkat produktifitas anda dapat dipengaruhi oleh lingkungan anda. Pastikan tempat kerja anda teratur, bersih, dan tidak terganggu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun