Mohon tunggu...
Nanang A.H
Nanang A.H Mohon Tunggu... Jurnalis - Pewarta

Penyuka Kopi Penikmat Literasi// Scribo Ergo Sum

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Mengenal Intermittent Fasting, Diet Viral ala Ade Rai

14 Februari 2023   06:25 Diperbarui: 14 Februari 2023   06:29 1307
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Baru baru ini viral diet puasa ala Ade Rai yang ampuh turunkan berat badan dalam jangka 1 minggu.


Mendambakan berat tubuh yang ideal adalah dambaan setiap insan, namun terkadang menurunkan berat badan itu gampang-gampang susah. 

Perlu kerjakeras konsisiten melakukannya. Dan yang terpenting adalah memilih diet yang aman dan menyehatkan itu yang utama


Nah bagi kamu yang lagi menginginkan diet yang aman, cobalah lakukan diet puasa ala Ade Rai, atau Intermittent Fasting. Tapi lakukan sesuai dengan ketentuan ya tentunya. Supaya hasilnya memuaskan.


Menurut Ade Rai, diet dengan pendekatan puasa yang dilakukannya tergolong aman dan tidak menyiksa. Dan merupakan diet yang paling mudah dilakukan dan menyehatkan. Untuk hasil yang memuaskan lakukan dengan cara konsisten tentunya

Beginilah metode diet puasa ala Ade Rai seperti ditayangkan dalam kanal yotube Dunia Ade Rai.  Diet ini mempunyai aturan utama yaitu dengan membatasi waktu makan selama 8 jam. 

Misalnya seseorang mengkonsumsi makan jam 11.00 siang, maka selama 8 jam diharuskan untuk berpuasa terlebih dahulu. Baru setelah puasa 8 jam bisa makan kembali yaitu pada pukul 19.00 malam. 

Bagi seseorang yang terbiasa makan pagi, maka salahsatu contohnya untuk makan pagi bisa dilakukan jam 08.00 dan di akhiri dengan makan kembali setelah melewati 8 jam yaitu makan kembali pada pukul 16.00 sore.


Atelit Binaragawan itu mengatakan bahwa diet puasa yang dilakukannya merupakan cara yang efektif dan menyehatkan.

 Biasanya hanya pada saat tidur tubuh kita berhenti makan. Artinya hanya 30% dalam 24 jam orang berhenti makan, berarti sekitar 70% nya dihabiskan dengan waktu makan. Ini artinya dalam sehari bahkan seseorang bisa sampai 7 kali makan, kalau dihitung dengan makan camilan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun