Macam-macam Asbabun NuzulÂ
1. Dilihat dari sudut pandang Redaksi yang digunakan dalam riwayat asbabun nuzul .
terdapat 2 jenis redaksi yang digunakan yaitu redaksi sarih (jelas) dan redaksi muhtamilah (kemungkinan).
2. Dilihat dari sudut pandang berbilangnya asbabun nuzul untuk satu ayat atau ayat untuk asbabun nuzul .
a. berbilangnya asbabun nuzul untuk satu ayatÂ
Pada kenyataannya, tidak setiap ayat memiliki riwayat asbabun nuzul dalam satu versi. Untuk mengatasi variasi riwayat asbabun nuzul  ini terdapat 2 sisi yaitu sisi redaksi dan sisi kualitas.
3. Ditinjau dari segi latarbelakangnyaÂ
Terdapat 2 yaitu:
• suatu kejadian,lalu turunlah ayat yang menjelaskan kejadian tersebutÂ
•ada yang bertanya kepada Nabi SAW, tentang suatu hal,lalu turunlah ayat yang menjelaskan pertanyaan yang disampaikan kepada Nabi SAW.
Hikmah Asbabun Nuzul